Mahasiswa Unusa dalam generasi Aswaja An-Nahdliyah


 



Mahasiswa Unusa dalam generasi Aswaja An-Nahdliyah



Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag. Ketua Pengurus Cabang NU Kota Surabaya

memberikan sedikit pemahaman  materi tentang  Internalisasi nilai-nilai aswaja an nahdliyah,  Ketua Pengurus Cabang NU Kota Surabaya yaitu Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag menyampaikan bahwa Ahlussunah Wal Jama’ah (Aswaja) mengajarkan ajaran islam yang sebenarnya, seperti yang diajarkan Rasulullah, sahabat-sahabatnya

 nilai yang menjadi sikap aswaja sampai sekarang, antara lain, At Tawasuth yang artinya adil, adil dalam segala hal tidak memandang rendah maupun tinggi,Tasamuh artinya bersikap toleran terhadap perbedaan pandangan.

Amar ma’ruf Nahi Munkar, mendorong perbuatan yang baik dan bermanfaat bagi kehidupan bersama.

Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag mengharapkan mahasiswa baru maupun mahasiswa yang sedang mendengarkan bisa menerapkan dari nilai aswaja tersebut. Karena nilai aswaja ini penting bagi kehidupan kita. Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag juga berharap Unusa bisa memandang orang tanpa melihat kedudukannya, adil dalam melayani tindakan kesehatan maupun pelayanan yang lain, dan bisa bermanfaat bagi masyarakat luar yang membutuhkan. Insyaallah Unusa pasti bias,” tutur Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag 

baiklah inilah semua sedikit ragkuman yang di sampaikan oleh Dr. H. Achmad Muhibbin Zuhri, M.Ag, jika ada kesalahan dalam cara penyampaian di atas adalah kesalahan saya, saya meminta maaf yang sebesar besarnya terima kasih sudah mampir dan membaca sedikit pemahaman ini 


https://unusa.ac.id/ 

#PKKMB2023 #PKKMBUNUSA2023 #GenerasiPERFECTUnusa #unusaofficial #kampusterbaik #UNUSA #MahasiswaUnusa #RahmatanLilAlamin

Komentar

Postingan populer dari blog ini

FAKULTAS, PROGRAM STUDI DAN AKREDITASI Di UNUSA SURABAYA

Unusa dalam implementasi merdeka belajar kampus merdeka